RUANG RINDU
Oleh Yuli Isnawati
Didalam lamunanku kau berada dekat denganku..
Disaat semua menjauh dariku..
Kamulah pelita harapanku...
Yang menjadi tujuan dalam pemberhentianku..
Semilir angin mulai merampas sisa-sisa rinduku..
Membawanya pergi menjauh..dan menjauh...
Hingga aku tak lagi merasakan peluk hangatmu disini..
Disini... diruang rindu.....
Ku berharap diruang rindu kita bertemu,
Meski pada akhir kau menghilang..
Yang berada hanyalah bayanganmu..
Yang tak mampu ku gapai tanganmu...
Tinggallah kenangan kasihku tak sampai....