YANG KUMAU DIRIMU
Oleh Ratumewek
Senyum di matamu
Yang kumau
Bukan senyum
Yang hanya dibibirmu
Bahagia dihatimu
Yang kumau
Bukan bahagia yang hanya keluar dari bibirmu
TawA yang lepas
Yang kumau
Bukan tawa yang tertahan
Karena kesedihanmu
Buang kesedihanmu
Yang kumau
Sambut pagi dengan senyum manismu
Sambut pagi dengan semangat mengebu
Yang kumau
Untuk orang-orang di sampingmu
Iringan doa selalu untukmu
Yang kumau
Smoga Tuhan selalu melindungimu
Di setiap waktu...
Untukmu yg tak pernah bisa hilang dalam