ENGKAU YANG KUKASIHI
Oleh Tarmuddin
Ada orang menari-nari disela waktu ku yang sepi
Ada orang bernyanyi dengan suara hati kala kesendirian
Ku terasing jauh disudut pandang yg kukasihi
Namun aku hanya ingin denganmu yang kukasihi
Bila kau berada dalam ribuan MIL jarak antara denganku
Aku hanya mau sendiri
Sambil menata hidup untuk hidup denganmu di lain wktu
Lain waktu yg raga kita menyatu dengan cinta dan rindu dari anugerah sang maha pencipta
Engkau yang kukasihi
Dari hati
Teruslah berjalan
Aku mengasihi dari hati terdalam
Dalam sepi dan keasingan
Aku mengasihi mu dalam wujud keadaan apapun
Karena hanya kau yang ku kasihi untuk keberadaanku di dunia
Jika tidak maka aku tidak akan berkasih hati.