KEPALSUAN
Oleh alisha
Aku tak habis pikir
Jatuh hati kepada engkau
Engkau tidak tajir
Tapi menarik dan sangat memukau
Engkau membuat aku terjatuh terperangkap dalam pelukmu
Suguhan seribu candu asmaramu
Membuat aku terlena
Namun engkau datang dan pergi begitu saja
Wahai engkau pemenjara hati dan jiwa
Karena cinta....
Apapun ku terima dengan segala rela,
Agar kelak kita bisa bersama