JAGA DIRIMU UNTUK KU
Oleh Monika Sebentina
Aku tahu kamu bekerja keras untuk bisa hidup
Kari pagi hingga ke malam hari kamu pulang
Kamu pasti letih tapi kamu menutupi itu dengan tawa
Kamu mungkin saja bosan tapi kamu bertahan
Agar kelak jika bersama mu aku tak akan kesakitan
Aku harap dimana pun
Kamu harus baik-baik saja
Juga ku harap jaga diri mu untuk ku
Bisa kah kamu ingat bahwa aku selalu disini menanti mu
Aku berjanji ketika aku terus menunggu
Aku akan selalu setia untuk mu
Aku akan ingat bagaimana cara mu berjuang untuk kita bisa bersama
Untuk cinta ku
Apakah nantinya kita berjodoh atau tidak
Aku mencintai mu
Sangat mencintai mu
Dan akan selalu mencintai mu